Bandeng Bakar
Selain nasi gandul, menu makanan yang patut dicoba adalah bandeng bakar khas Pati yang nikmat disantap saat makan siang, dimana lokasinya terdapat di sekitaran Stadion Joyo Pati.
Ikan bandeng yang dikenal dengan bau lumpur ketika disantap, kini dapat anda rasakan sensasi ikan bandeng bakar khas Pati tanpa rasa bau lumpur, bahkan dapat menggugah selera makan anda untuk menambah lagi.
Posting Komentar